Artikel ini adalah bagian dari seri |
Pembagian administratif
Indonesia |
---|
![]() |
Tingkat I
|
Tingkat II
|
Tingkat IV
|
Lain-lain
|
Penataan daerah |
Pekon adalah pembagian wilayah administratif pada 4 (empat) dan 1 (satu) Kabupaten / Kota di Provinsi Lampung , Indonesia , seperti di Kabupaten Pringsewu , Kabupaten Tanggamus , Kabupaten Lampung Barat dan Kabupaten Pesisir Barat . Pekon ekuivalen dengan sebutan Desa , yakni pembagian administratif di bawah Kecamatan . Pekon dipimpin oleh atau Peratin , yang dipilih langsung oleh penduduk setempat. Misalnya Pekon Sumber Agung , Pekon Kagungan , , , Pekon Way Awi, Pekon Pardasuka , Pekon Way Nipah. Pekon Kusa
Referensi
Pranala luar
- (Indonesia) Berita mengenai pekon di KabarIndonesia.com
- (Indonesia) Pendidikan: Politik Bahasa dan Kita