Sungai Noel Mina
Sungai Mina, Mina Riva, Missa River, Noil Mina, Noil Besiam, Besian River, Noel Nina |
|
---|---|
Peta
OpenStreetMap
|
|
Lokasi | |
Negara |
![]() |
Provinsi | Nusa Tenggara Timur |
Ciri-ciri fisik | |
Hulu sungai | Gunung Mutis |
Muara sungai | Laut Timor |
- lokasi | Amarasi Timur, Kupang ; Timor Tengah Selatan |
Panjang | 100 km (62 mi) [ 1 ] |
Daerah Aliran Sungai | |
Sistem sungai | DAS Noelmina (DAS421527) [ 2 ] |
Luas DAS | 1.973 km 2 (762 sq mi) [ 2 ] |
Pengelolaan sungai | BPDAS Benai Noelmina; [ 2 ] |
Informasi lokal | |
Zona waktu | WITA ( UTC+8 ) |
GeoNames | 2057034 |
Sungai Noel Mina adalah sungai di Timor , provinsi Nusa Tenggara Timur , Indonesia , sekitar 2000 km di sebelah timur ibu kota Jakarta . [ 3 ] [ 4 ]
Hidrologi
Sungai Noel Mina merupakan salah satu sungai utama di Kabupaten Kupang [ 5 ] dan Kabupaten Timor Tengah Selatan . [ 1 ] Wilayah sungai Noel Mina meliputi Daerah Aliran Sungai (DAS) Noel Mina, Noel Termanu dan Nungkurus; merupakan satu dari dua wilayah sungai (selain wilayah sungai Benanain ) di Timor Barat . [ 6 ]
Geografi
Sungai ini mengalir di wilayah barat daya pulau Timor yang ber iklim sabana (kode: Aw menurut klasifikasi iklim Köppen-Geiger ). [ 7 ] Suhu rata-rata setahun sekitar 26 °C. Bulan terpanas adalah November , dengan suhu rata-rata 29 °C, and terdingin Juni , sekitar 23 °C. [ 8 ] Curah hujan rata-rata tahunan adalah 1760 mm. Bulan dengan curah hujan tertinggi adalah Januari , dengan rata-rata 305 mm, dan yang terendah September , rata-rata 5 mm. [ 9 ]
Lihat pula
- Balai Pengelolaan Daerah Aliran Sungai
- Daftar daerah aliran sungai di Indonesia
- Daftar sungai di Indonesia
- Daftar sungai di Nusa Tenggara Timur
- Irigasi Premium
- Wilayah sungai
Referensi
- ^ a b Nama dan Panjang Sungai di Provinsi Nusa Tenggara Timur . BPS NTT.
- ^ a b c https://hukumonline.com/pusatdata/detail/lt4f2f760d2fff3/keputusan-menteri-kehutanan-nomor-sk511menhutv2011-tahun-2011
- ^ Rand McNally, The New International Atlas , 1993.
- ^ Noel Mina at Geonames.org (cc-by); Last updated 2012-01-17; Database dump downloaded 2015-11-27
- ^ Selamatkan Kami Dari Sampah . Riflan Hayon. Lintas NTT. 23 Juli 2014.
- ^ Kodoatie, Robert J.; Sjarief, Roestam (2010). Tata Ruang Air . Penerbit Andi. hlm. 116–. ISBN 978-979-29-1242-5 .
- ^ Peel, M C; Finlayson, B L; McMahon, T A (2007). "Updated world map of the Köppen-Geiger climate classification" . Hydrology and Earth System Sciences . 11 . doi : 10.5194/hess-11-1633-2007 .
- ^ . NASA. 30 January 2016. Diarsipkan dari tanggal 2020-04-26 . Diakses tanggal 2018-12-19 .
- ^ "NASA Earth Observations: Rainfall (1 month - TRMM)" . NASA/Tropical Rainfall Monitoring Mission. 30 January 2016. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-04-19 . Diakses tanggal 2018-11-28 .
10°09′41″S 124°12′40″E / 10.16135°S 124.21115°E
Pustaka tambahan
- (Indonesia) Lembaga Penelitian Hasil Hutan (Indonesia). "Laporan feasibility study proyek reboisasi dan penghijauan daerah aliran sungai Noel Mina Di Propinsi Daerah Tingkat I Nusa Tenggara Timur. Direktorat Reboisasi dan Rehabilitasi: Lembaga Penelitian Hasil Hutan, Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian , Departemen Pertanian, 1977