Cekakak-hutan tunggir-hijau | |
---|---|
![]() |
|
Individu jantan | |
Klasifikasi ilmiah | |
Kerajaan: | |
Filum: | |
Kelas: | |
Ordo: | |
Famili: | |
Genus: |
|
Spesies: |
A. monachus
|
Nama binomial | |
Actenoides monachus
(
Bonaparte
, 1850)
|
Cekakak-hutan tunggir-hijau ( Actenoides monachus ) adalah spesies burung dalam famili Alcedinidae . Burung ini endemik di Sulawesi , dengan dua subspesies: [ 2 ] [ 3 ]
- A. m. monachus , tersebar di bagian utara dan tengah Sulawesi , , dan Pulau Lembeh
- A. m. capunicus , tersebar di bagian timur, tenggara, dan selatan Sulawesi .
Karakteristik
Actenoides concretus berukuran sekitar 25 cm. Pejantannya memiliki mahkota berwarna hijau dengan garis-garis kepala berwarna hitam dan biru. Pada bagian kerah dan dada berwarna kemerahan. Betinanya memiliki bagian atas berwarna hijau kusam, dengan bulu berbintik-bintik kekuningan. Pada cekakak-hutan tunggir-hijau remaja, paruhnya berwarna kecoklatan dengan warna kekuningan pada ujungnya. [ 4 ]
Burung ini ditemukan menghuni hutan hijau berdaun lebar, dan di dekat air. [ 4 ] == Keluarga == Cekakak hutan tunggir hijau termasuk dalam keluarga Cekakak (Latin: Alcedinidae ). Berikut adalah beberapa anggota keluarga lainnya:
Daftar ini dibuat secara otomatis dari data
Wikidata
dan diperbarui secara berkala oleh
Listeriabot
.
Referensi
- ^ BirdLife International (2012). " Actenoides monachus " . IUCN Red List of Threatened Species. Version 2013.1 . International Union for Conservation of Nature . Diakses tanggal 3 November 2013 .
- ^ Coates, Brian and Bishop, K (2000). Panduan Lapangan Burung-Burung di Kawasan Wallacea . Brisbane, Australia: BirdLife International-Indonesia Programme & Dove Publications Pty. ISBN 979-95794-2-2 .
- ^ Clements, J. F., T. S. Schulenberg, M. J. Iliff, B.L. Sullivan, C. L. Wood, and D. Roberson (2013). The eBird/Clements checklist of birds of the world: Version 6.8 . The Cornell Lab of Ornithology.
- ^ a b Robson, Craig (2007). NEW HOLLAND FIELD GUIDE TO THE BIRDS OF SOUTH-EAST ASIA : THAILAND, PENINSULAR MALAYSIA, SINGAPORE, VIETNAM, CAMBODIA, LAOS, MYANMAR / . London: New Holland. hlm. 50.
Pranala luar