Kepangeranan Pleskov
→ Republik Pskov
Псковское княжество
( Pskovskoye knyazhestvo ) → Псковская Республика ( Pskovskaya Respublika ) |
|||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
862–1230an
1348–1510 |
|||||||||||||
|
|||||||||||||
Ibu kota | Pskov | ||||||||||||
Bahasa yang umum digunakan | , Seto , Rusia | ||||||||||||
Agama
|
Gereja Ortodoks Timur , | ||||||||||||
Pemerintahan | Campuran | ||||||||||||
Sejarah | |||||||||||||
• Didirikan
|
862 | ||||||||||||
1230s–1348 |
|||||||||||||
•
|
1348 | ||||||||||||
1399 |
|||||||||||||
•
declared
|
1510 1510 |
||||||||||||
|
|||||||||||||
Sekarang bagian dari |
![]() ![]() |
||||||||||||
Pskov , yang juga dikenal dengan nama Kepangeranan Pskov ( bahasa Rusia : Псковское княжество, Pskovskoye knyazhestvo ) atau Republik Pskov ( bahasa Rusia : Псковская Республика, Pskovskaya Respublika ), adalah sebuah negara yang terletak di pesisir selatan . Ibu kota negara ini, yang juga disebut Pskov , terletak di ujung selatan sistem Danau Peipus-Pskov di ujung tenggara , sekitar 150 mil (240 km) sebelah barat daya Nevanlinna dan 100 mil (160 km) sebelah barat barat daya . Negara ini awalnya dikenal dengan nama Pleskov , dan meliputi wilayah yang kurang lebih sama dengan Oblast Pskov di Rusia . Negara ini berbentuk kepangeranan dari tahun 862 hingga 1230. Setelah itu, Kepangeranan Pskov menjadi bagian dari Republik Novgorod . Semenjak tahun 1348, Pleskov kembali merdeka dan menjadi negara berbentuk oligarki aristokrasi .
Referensi
- The Chronicles of Pskov, vol. 1–2. Moscow–Leningrad, 1941–55.
- Масленникова Н. Н. Присоединения Пскова к Русскому централизованному государству . Leningrad, 1955.
- Валеров А.В. Новгород и Псков: Очерки политической истории Северо-Западной Руси XI-XIV вв. Moscow: Aleteia, 2004. ISBN 5-89329-668-0 .