![]() |
![]()
Raimundo Orsi saat menjadi pemain
Independiente
.
|
|||
Informasi pribadi | |||
---|---|---|---|
Nama lengkap | Raimundo Bibiani Orsi | ||
Tanggal lahir | 2 Desember 1901 | ||
Tempat lahir | Avellaneda , Argentina | ||
Tanggal meninggal | 6 April 1986 | ||
Posisi bermain | Penyerang | ||
Karier senior* | |||
Tahun | Tim | Tampil (Gol) | |
1920–1928
1928–1935 1935 1936 1937–1938 1939–1940 1940 1941–1942 |
Independiente
Juventus Independiente Boca Juniors Flamengo Peñarol |
176 (77) 32 (9) 11 (0) 27 (10) 23 (13) ? (?) ? (?) ? (?) |
|
Tim nasional | |||
1924–1928
1929–1935 1936 |
Argentina
Italy Argentina |
35 (13) 1 (0) 12 (3) |
|
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per August 24 2007 |

Raimundo Orsi (2 Desember 1901 – 6 April 1986) merupakan mantan pemain sepak bola berkebangsaan Italia yang membawa timnya meraih gelar juara dunia piala dunia 1934 . Dia dilahirkan di Argentina . Dia pertama kali bermain di Club Atlético Independiente pada tahun 1920 - 1928 ; 1935 . Dia meninggal pada usianya yang ke-85 pada tahun 1986 .