![]()
Ritchie bermain untuk
Bournemouth
pada 2015
|
|||
Informasi pribadi | |||
---|---|---|---|
Nama lengkap | Matthew Thomas Ritchie [ 1 ] | ||
Tanggal lahir | 10 September 1989 [ 2 ] | ||
Tempat lahir | Gosport , Inggris | ||
Tinggi | 1,73 m (5 ft 8 in) [ 2 ] | ||
Posisi bermain | Gelandang Sayap , Bek Sayap | ||
Informasi klub | |||
Klub saat ini | Newcastle United | ||
Nomor | 11 | ||
Karier junior | |||
2002–2008 | Portsmouth | ||
Karier senior* | |||
Tahun | Tim | Tampil | (Gol) |
2008–2011 | Portsmouth | 7 | (0) |
2008–2009 | → Dagenham & Redbridge (pinjaman) | 37 | (11) |
2009–2010 | → Notts County (pinjaman) | 16 | (3) |
2010–2011 | → Swindon Town (pinjaman) | 16 | (3) |
2011–2013 | Swindon Town | 91 | (23) |
2013–2016 | Bournemouth | 130 | (31) |
2016– | Newcastle United | 181 | (19) |
Tim nasional | |||
2015–2018 | Skotlandia | 16 | (3) |
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 16 Desember 2023 |
Matthew Thomas " Matt " Ritchie (lahir 10 September 1989) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Skotlandia kelahiran Inggris yang bermain untuk klub Newcastle United pada posisi gelandang sayap atau bek sayap .
Matt memulai karier juniornya di klub Portsmouth . Sempat pindah ke beberapa klub sebelum bergabung dengan Bournemouth sejak tahun 2012. [ 3 ] [ 4 ]
Referensi
- ^ "Statistics" (PDF) . Premier League. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2011-01-08 . Diakses tanggal 2010-08-03 .
- ^ a b "Premier League Player Profile Matt Ritchie" . Barclays Premier League. 2016. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-11-30 . Diakses tanggal 3 Februari 2016 .
- ^ "Matt Ritchie: Bournemouth sign Swindon Town winger" . BBC. 30 Januari 2013 . Diakses tanggal 21 Desember 2023 .
- ^ " " League One: Bournemouth have signed winger Matt Ritchie from Swindon " " . Sky Sports. 30 Januari 2013 . Diakses tanggal 30 Januari 2013 .
Pranala luar
- (Inggris) Profil dan statistik Matt Ritchie di situs web Soccerbase.com