
Karl Ludwig Lorenz Binding (4 Juni 1841 – 7 April 1920) adalah ahli hukum Jerman yang diketahui sebagai pengangkat teori . Bukunya yang berpengaruh, Die Freigabe der Vernichtung Lebensunwertem Lebens , yang ditulis bersama dengan psikiater Alfred Hoche , digunakan oleh Nazi untung membenarkan Aksi T4 mereka.
Pranala luar
- http://home.filternet.nl/~fn003273/ldo/Sites/freigabe.htm Diarsipkan 2011-07-16 di Wayback Machine . Original text (German)