Gianni Quaranta | |
---|---|
Lahir | 30 Agustus 1943 |
Kebangsaan | Italia |
Pekerjaan | Perancang produksi, pengarah gambar |
Tahun aktif | 1971-sekarang |
![]() ![]() |
Gianni Quaranta (lahir 30 Agustus 1943) adalah seorang perancang produksi dan pengarah gambar asal Italia . Ia dinominasikan untuk dan memenangkan dan Nastro d'Argento untuk Rancangan Produksi Terbaik untuk (1983). Ia memenangkan Oscar untuk Pengarahan Gambar Terbaik untuk film A Room with a View . [ 1 ]
Referensi
- ^ "The 59th Academy Awards (1987) Nominees and Winners" . oscars.org . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-11-02 . Diakses tanggal 2011-07-31 .
Pranala luar
- Gianni Quaranta di IMDb (dalam bahasa Inggris)