Bakalau atlantik
|
|
---|---|
![]() |
|
![]() |
|
Klasifikasi ilmiah
![]() |
|
Domain: | Eukaryota |
Kerajaan: | Animalia |
Filum: | Chordata |
Kelas: | Actinopterygii |
Ordo: | Gadiformes |
Famili: | Gadidae |
Genus: | Gadus |
Spesies: |
G. morhua
|
Nama binomial | |
Gadus morhua
Linnaeus
,
|
|
![]() |
|
Peta sebaran bakalau atlantik | |
Sinonim | |
|
Bakalau atlantik atau kod atlantik ( Gadus morhua ) adalah sebuah spesies ikan dalam famili Gadidae , yang umum dijadikan makanan oleh manusia. Ikan ini juga dikenal sebagai kod secara komersial . [ 3 ]
Di Samudra Atlantik barat, bakalau ini memiliki sebaran yang mencakup utara , Carolina Utara , dan di kedua pesisir Greenland dan Laut Labrador . Sebarannya juga mencakup perairan di Atlantik timur, dari Teluk Biscay ke utara ke Samudra Arktik , termasuk Laut Baltik , Laut Utara , Laut Hebrides , [ 4 ] daerah-daerah di sekitar Islandia dan Laut Barents .
Bakalau atlantik dapat hidup hingga 25 tahun dan umumnya tumbuh hingga panjang 100–140 cm (40–55 in), namun individu yang melebihi panjang 180 cm (70 in) dan berat 50 kg (110 pon) pernah ditangkap sebelumnya. [ 5 ] [ 6 ] Mereka mencapai kedewasaan seksual diantara usia dua hingga delapan tahun, dengan angka ini bervariasi bedasarkan populasi dan waktu. [ 7 ] [ 8 ]
Warna ikan ini cokelat atau hijau, dengan bercak-bercak di sisi nya, berubah warna ke perak secara ventral. Sebuah garis di sepanjang gurat sisi nya (yang digunakan untuk mendeteksi getaran) [ 9 ] dapat dilihat dengan jelas. Habitat nya mencakup garis pantai pesisir hingga kedalaman 300 m (1.000 ft) di sepanjang landas benua .
Referensi
- ^ Fitch, J.E (1983). "Teleost fish otoliths from Lee Creek Mine, Aurora, North Carolina (Yorktown Formation: Pliocene)" . Smithsonian Contributions to Paleobiology . 53 : 509–529. doi : 10.5479/si.00810266.53.509 .
- ^ Sobel, J. (1996). " Gadus morhua ". 1996 : e.T8784A12931575. doi : 10.2305/IUCN.UK.1996.RLTS.T8784A12931575.en .
- ^ Atlantic Cod Diarsipkan 2009-12-25 di Wayback Machine .. Seafood Portal.
- ^ C.Michael Hogan, (2011) Sea of the Hebrides Diarsipkan May 24, 2013, di Wayback Machine .. Eds. P. Saundry & C.J.Cleveland. Encyclopedia of Earth. National Council for Science and the Environment. Washington DC.
- ^ "Verdensrekordtorsken blir fransk middag" . NRK . 2018-04-07 . Diakses tanggal 2022-04-04 .
- ^ "Bergey náði 50 kílóa þorski" . MBL . 2022-03-29 . Diakses tanggal 2022-04-04 .
- ^ ICES (2021). "Report of the Working Group on the Assessment of Demersal Stocks in the North Sea and Skagerrak (WGNSSK)" . ICES Scientific Reports . doi : 10.17895/ICES.PUB.8211 .
- ^ ICES (2021). ". Northwestern Working Group (NWWG)" . ICES Scientific Reports . doi : 10.17895/ICES.PUB.8186 .
-
^
Bleckmann, Horst; Zelick, Randy (2009-03-01). "Lateral line system of fish".
Integrative Zoology
.
4
(1): 13–25.
doi
:
10.1111/j.1749-4877.2008.00131.x
. ISSN 1749-4877 . PMID 21392273 .