Flowers of the Prison | |
---|---|
![]() |
|
Genre |
Drama sejarah
Romansa Laga |
Ditulis oleh | Choi Wan-kyu |
Sutradara |
Choi Jeong-kyu |
Pemeran |
Jin Se-yeon
Go Soo Jung Joon-ho Park Joo-mi Kim Mi-sook |
Negara asal | Korea Selatan |
Jmlh. episode | 50 |
Produksi | |
Lokasi produksi | Korea Selatan |
Durasi | 75 menit |
Rumah produksi | |
Rilis asli | |
Jaringan | MBC |
Format gambar | 1080i |
Format audio | 2 channels Dolby Digital |
Rilis |
30 April
6 November 2016 |
–
Flowers of the Prison ( Hangul : 옥중화 ; Hanja : 獄中花 ; RR : Okjunghwa ; MR : Okchunghwa ) adalah serial televisi Korea Selatan tahun 2016 yang dibintangi oleh Go Soo , Jin Se-yeon , Jung Joon-ho , Park Joo-mi dan Kim Mi-sook . [ 1 ] [ 2 ] Serial televisi ini menggantikan Marriage Contract dan disiarkan di MBC pada hari Sabtu dan Minggu pada pukul 22:00 ( WSK ) untuk 50 episode dari 30 April 2016.
Referensi
- ^ Yoon Go-eun (January 6, 2016). "고수-진세연, MBC '옥중화' 주인공 캐스팅" . Yonhap News Agency (dalam bahasa Korea). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-09-20 . Diakses tanggal May 2, 2016 .
- ^ "[어저께TV] '옥중화' 고수, 10분 등장만으로 증명한 가치" . The Chosun Ilbo (dalam bahasa Korea). May 2, 2016. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-12-15 . Diakses tanggal May 2, 2016 .
Pranala luar
- (Inggris) Flowers of the Prison di HanCinema
- The Flower in Prison Diarsipkan 2016-06-04 di Wayback Machine . at Daum (Korea)