Dander
|
|||||
---|---|---|---|---|---|
Negara |
![]() |
||||
Provinsi | Jawa Timur | ||||
Kabupaten | Bojonegoro | ||||
Pemerintahan
|
|||||
• Camat | Drs. A. Nuril Anshori | ||||
Populasi
|
|||||
• Total | 90,448 jiwa | ||||
Kode Kemendagri |
35.22.06
![]() |
||||
Kode BPS |
3522180
![]() |
||||
Luas | 118,36 km² | ||||
Kepadatan | 764 jiwa/km² | ||||
Desa / kelurahan | 16 | ||||
|
Dander adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Bojonegoro , Provinsi Jawa Timur , Indonesia . Kecamatan ini berjarak sekitar 12 Kilometer dari ibu kota kabupaten Bojonegoro ke arah selatan. Pusat pemerintahannya berada di Desa Dander .
Wilayah sebelun pemekaran
Sebelum tahun 1989 , kecamatan Dander memiliki luas 255 km² dan penduduk ± 45.000 jiwa (tahun 1980 ) serta terbagi atas 35 desa .
Pemekaran
Kecamatan Dander menghasilkan:
- Kecamatan pada tahun 1989
Rencana pemekaran mulai 20 Oktober 2017
Kecamatan Dander Antara
Dengan luas 4.766 ha dan penduduk sebanyak 25.000 orang, meliputi 8 desa , yakni:
- desa
- desa
- desa
- desa
- desa Sendangrejo
- desa
- desa
- desa
- desa Jantiharjo (akan dimekarkan dari desa Sendangrejo )
- desa Melayusari (akan dimekarkan dari desa )
Dan ibukotanya berada di kampung , desa . dengan penduduk 364 orang tahun 2013 serta luas wilayah 0,22 km².
Batas wilayah
Batas-batas wilayahnya adalah sebagai berikut:
Utara | Kecamatan Trucuk |
Timur | Kecamatan Sukosewu , Kecamatan Kapas , Kecamatan Bojonegoro dan Kecamatan Trucuk |
Selatan | Kecamatan Bubulan dan Kecamatan Temayang |
Barat | Kecamatan Ngasem , Kecamatan Kalitidu dan Kecamatan Trucuk |
Desa/ kelurahan
Sarana
Referensi
Pranala luar